HP LaserJet P4510 Printer series - Menu Diagnostik

background image

Menu Diagnostik

Administrator dapat menggunakan submenu ini untuk mengisolasi bagian printer untuk mengatasi
masalah kemacetan dan masalah kualitas-cetakan.

Item

Nilai

Penjelasan

PRINT EVENT LOG [CETAK
LOG KEJADIAN]

Tidak ada nilai untuk dipilih.

Tekan

OK

untuk membuat daftar 50 entri terbaru dalam log

kejadian. Log kejadian yang dicetak memperlihatkan nomor
kesalahan, kode kesalahan, jumlah halaman, dan keterangan
atau personalitas.

SHOW EVENT LOG
[TAMPILKAN LOG
KEJADIAN]

Tidak ada nilai untuk dipilih.

Tekan

OK

untuk menyusuri isi log kejadian di panel kontrol,

yang berisi daftar sampai 50 kejadian terbaru. Tekan panah ke
atas atau panah ke bawah untuk menyusuri isi log
kejadian.

PAPER PATH SENSORS
[SENSOR JALUR KERTAS]

Tidak ada nilai untuk dipilih.

Gunakan item ini untuk menguji setiap sensor dalam jalur
kertas. Tekan

OK

untuk memulai pengujian, kemudian

gunakan menunya untuk mencetak halaman internal, seperti
halnya halaman konfigurasi.

PAPER PATH TEST
[PENGUJIAN JALUR
KERTAS]

PRINT TEST PAGE [CETAK
HALAMAN PENGUJIAN]

Membuat halaman pengujian yang berguna untuk menguji
berbagai fitur penanganan kertas pada produk.

CATATAN:

Aturlah item lainnya sebelum memilih PRINT

TEST PAGE [CETAK HALAMAN PENGUJIAN].

Tekan

OK

untuk memulai pengujian jalur kertas dengan

menggunakan sumbernya (baki), tujuan (nampan keluaran),
dupleks, dan pengaturan jumlah salinan yang Anda tetapkan
dalam item lainnya pada menu Paper Path Test [Pengujian
Jalur Kertas].

SOURCE [SUMBER]

Pilih baki yang menggunakan jalur kertas yang ingin Anda uji.
Anda dapat memilih baki manapun yang telah dipasang. Pilih
ALL TRAYS [SEMUA BAKI] untuk menguji semua jalur kertas.
(Kertas harus dimuat ke dalam baki yang dipilih.)

DESTINATION [TUJUAN]

Pilih nampan keluaran yang akan disertakan dalam pengujian.
Anda dapat memilih semua nampan.

DUPLEX [DUPLEKS]

Tentukan apakah kertas melewati duplekser sewaktu
pengujian jalur kertas. Item menu hanya muncul jika perangkat
disertai duplekser bawaan.

COPIES [SALINAN]

Mengatur berapa lembar kertas yang digunakan dari setiap
baki selama pengujian jalur kertas.

MANUAL SENSOR TEST 1
[PENGUJIAN SENSOR
MANUAL 1]

Tidak ada nilai untuk dipilih.

Personil servis HP dapat menggunakan item ini untuk menguji
sensor secara manual. Carilah sensor tersebut dalam produk
dan aktifkan secara manual. Jika nilainya berubah dari 0
menjadi angka lain, berarti sensor tersebut berfungsi.

MANUAL SENSOR TEST 2
[PENGUJIAN SENSOR
MANUAL 2]

Tidak ada nilai untuk dipilih.

Item ini berisi daftar sensor tambahan untuk pengujian.

COMPONENT TEST
[PENGUJIAN KOMPONEN]

Daftar komponen yang
tersedia, muncul.

Personil servis HP dapat menggunakan item ini untuk menguji
berbagai komponen internal untuk mengisolir sumber
masalahnya, seperti halnya bunyi bising.

Sebelum memulai pengujian, aturlah nilai frekuensi REPEAT
[ULANG]: ONCE [SEKALI] atau CONTINUOUS

38

Bab 2 Panel kontrol

IDWW

background image

Item

Nilai

Penjelasan

[BERSAMBUNG]. Kemudian, pilih komponen yang ingin Anda
uji.

Untuk mengenali masalah bising, dengarkan dengan seksama
saat Anda melakukan setiap pengujian.

PRINT/STOP TEST [CETAK/
STOP PENGUJIAN]

STOP TIME [WAKTU
BERHENTI]

Sebutkan lama waktu, dalam milidetik, kapan produk harus
berhenti saat melakukan pengujian.

IDWW

Menu Diagnostik

39